Latihan Widget Sederhana

 

Latihan dasar widget

Buat Project Baru

 

Kemudian pada tampilan berikutnya, pilih Fullter sebagai frameworknya, kemudian pada SDK path (2), arahkan pada direktori tempat anda mengekstrak Flutter (3). Lalu tekan OK (4)

Tekan Next. Lalu pada tampilan berikutnya isi project nama (diawali huruf kecil) (1), isi deskripsi (opsional)(2), lalu tekan Finish

Pada Window baru yang muncul, perhatikan bagian kiri seperti gambar dibawah ini. Arahkan lalu klik 2x pada file main.dart

Untuk memudahkan pemahaman, klik pada tanda dibawah ini untuk menyingkat tampilan class, block dua class terakhir lalu hapus. Sehingga hanya ada class MyApp extends StatelessWidget

buka kembali class MyApp extends StatelessWidget, lalu perhatikan kotak-kotak pada gambar dibawah ini!

Edit bagian tersebut sehingga seperti ini,

Tambahkan file Dasboard

Klik kanan pada folder lib, pilih New, Dart File

Beri nama dasboard_view

Pada file dashboard_view, ketikkan syntax berikut

Menjalankan Program

Untuk menjalankan hasilnya, pilih pada bagian gambar diatas no 1, disini saya menggunakan chrome untuk simulasinya(2), lalu klik tombol segitiga hijau(3)

 

Jika terdapat error, coba ubah file pubspec.yaml, cari sdk, lalu ubah nilainya

sdk: ">=2.10.0 <3.0.0"

 

buka tab terminal dibagian paling bawah, lalu ketikkan flutter pub get. Setelah itu ulangi langkah menjalankan Program.

Hasilnya tampak seperti dibawah ini  menggunakan chrome dan emulator

 

About: ati-zone

Admin

Guru tak'kan tergantikan oleh teknologi, Tapi guru yang tak kenal teknologi agan tergantikan -someone

RECOMMENDED :

Blogger
Disqus
Select System Comments What You Love

No comments

Saya akan sangat bersyukur sekali atas komentar saran yang membangun dan komentar basa basi adalah rasa terima kasih yang tak terbalaskan

Popular Tags

Social Counter